Dimana 5 pembalap diantaranya adalah pendatang baru (rookie) yang naik kelas dari ajang Moto2.
Tentu saja kamu sebagai penggemar MotoGP wajib untuk mengetahui siapa saja pembalap yang bersaing di MotoGP 2022.
Baca juga : Urutan Pembalap Paling Ganteng di MotoGP 2021; Ada Luca Marini, Joan Mir, Marc Marquez dll
Berikut kami hadirkan daftar lengkap nama pembalap MotoGP 2022 beserta profil dan biodatanya terlengkap yang siap mengguncang sirkuit.
Pembalap Rookie
Biodata
Nama lengkap
Fabio Di Giannantonio
Nama lain
Di Giannantonio
Tempat & tanggal lahir
Roma, Italia, 10 Oktober 1998
Umur
22 tahun (2021)
Kebangsaan
Italia
Tinggi badan
175 cm
Berat badan
68 kg
Profesi
Pembalap
Tahun aktif
2015 - sekarang
Tim
Gresini Racing MotoGP
Nomor motor
21
Juara dunia
0
Instagram
@fabiodiggia21
Biodata
Nama lengkap
Remy Christopher Gardner
Nama lain
Remy Gardner
Tempat & tanggal lahir
Sidney, Australia, 24 Februari 1998
Umur
23 tahun (2021)
Kebangsaan
Austalia
Tinggi badan
178 cm
Berat badan
72 kg
Tahun aktif
2014 - sekarang
Tim
Tech3 KTM Factory Racing
Nomor motor
87
Juara dunia
1x (Moto2)
Instagram
@remygardner
Raul Fernandez
Biodata
Nama lengkap
Raul Fernandez Gonzalez
Nama lain
Raul Fernandez
Tempat & tanggal lahir
Madrid, Spanyol, 23 Oktober 2000
Umur
20 tahun (2021)
Kebangsaan
Spanyol
Tinggi badan
177 cm
Berat badan
63 kg
Tahun aktif
2016 - sekarang
Tim
Tech3 KTM Factory Racing
Nomor motor
25
Juara dunia
0
Instagram
@raulfernandez_25
Biodata
Nama lengkap
Darryn Binder
Tempat & tanggal lahir
Afrika Selatan, 21 Januari 1998
Umur
23 tahun (2021)
Kebangsaan
Afrika Selatan
Tinggi badan
175 cm
Berat badan
63 kg
Tahun aktif
2015 - sekarang
Tim
WithU Yamaha RNF MotoGP Racing
Nomor motor
40
Juara dunia
0
Instagram
@darrynbinder_40
Lainnya
Marc Marquez
Biodata
Nama lengkap
Marc Marquez Alenta
Nama lain
Marc Marquez, Marquez, The Baby Alien
Tempat & tanggal lahir
Cervera, Spanyol, 17 Februari 1993
Umur
28 tahun (2021)
Kebangsaan
Spanyol
Tinggi badan
169 cm
Berat badan
65 kg
Tahun aktif
2008 - sekarang
Tim
Repsol Honda Team
Nomor motor
93
Juara dunia
8x (MotoGP 6x, Moto2 1x, 125cc 1x)
Agama
Kristen
Instagram
@marcmarquez93
Biodata
Nama lengkap
Pol Espargaro Villa
Nama lain
Pol Espargaro
Tempat & tanggal lahir
Granollers, Barcelona, 10 Juni 1991
Umur
30 tahun (2021)
Kebangsaan
Spanyol
Tinggi badan
171 cm
Berat badan
63 kg
Tahun aktif
2006 - sekarang
Tim
Repsol Honda Team
Nomor motor
44
Juara dunia
1x (Moto2)
Pasangan
Carlota Bertran (menikah 2018)
Instagram
@polespargaro
Biodata
Nama lengkap
Jack Peter Miller
Nama lain
Jack Miller
Tempat & tanggal lahir
Australia, 18 Januari 1995
Umur
26 tahun (2021)
Kebangsaan
Australia
Tinggi badan
173 cm
Berat badan
64 kg
Tahun aktif
2011 - sekarang
Tim
Ducati Lenovo Team
Nomor motor
43
Juara dunia
0
Instagram
@jackmilleraus
Biodata
Nama lengkap
Francesco "Pecco" Bagnaia
Nama lain
Francesco Bagnaia
Tempat & tanggal lahir
Italia, 14 Januari 1997
Umur
24 tahun (2021)
Kebangsaan
Italia
Tinggi badan
176 cm
Berat badan
67 kg
Tahun aktif
2013 - sekarang
Tim
Ducati Lenovo Team
Nomor motor
63
Juara dunia
1x (Moto2)
Instagram
@pecco63
Biodata
Nama lengkap
Joan Mir Mayrata
Nama lain
Joan Mir
Tempat & tanggal lahir
Palma, Spanyol, 1 September 1997
Umur
24 tahun (2021)
Kebangsaan
Spanyol
Tinggi badan
181 cm
Berat badan
69 kg
Tahun aktif
2015 - sekarang
Tim
Team Suzuki Ecstar
Nomor motor
36
Juara dunia
2x (MotoGP 1x, Moto2 1x)
Instagram
@joanmir36official
Biodata
Nama lengkap
Alex Rins Navarro
Nama lain
Alex Rins
Tempat & tanggal lahir
Barcelona, Spanyol, 8 Desember 1995
Umur
25 tahun (2021)
Kebangsaan
Spanyol
Tinggi badan
176 cm
Berat badan
72 kg
Tahun aktif
2012 - sekarang
Tim
Team Suzuki Ecstar
Nomor motor
42
Juara dunia
0
Pasangan
Alexandra Perez (menikah 2020)
Instagram
@alexrins
Biodata
Nama lengkap
Brad Binder
Tempat & tanggal lahir
Afrika Selatan, 11 Agustus 1995
Umur
26 tahun (2021)
Kebangsaan
Afrika Selatan
Tinggi badan
170 cm
Berat badan
63 kg
Tahun aktif
2011 - sekarang
Tim
Red Bull KTM Factory Racing
Nomor motor
33
Juara dunia
1x (Moto3)
Instagram
@bradbinder
Biodata
Nama lengkap
Miguel Angelo Falcao de Oliveira
Nama lain
Miguel Oliveira
Tempat & tanggal lahir
Portugal, 4 Januari 1995
Umur
26 tahun (2021)
Kebangsaan
Portugal
Tinggi badan
170 cm
Berat badan
64 kg
Tahun aktif
2011 - sekarang
Tim
Red Bull KTM Factory Racing
Nomor motor
88
Juara dunia
0
Pasangan
Andreia Pimenta (menikah 2021)
Instagram
@88migueloliveira
Biodata
Nama lengkap
Fabio Quartararo
Tempat & tanggal lahir
Prancis, 20 April 1999
Umur
22 tahun (2021)
Kebangsaan
Prancis
Tinggi badan
177 cm
Berat badan
66 kg
Tahun aktif
2015 - sekarang
Tim
Monster Energy Yamaha MotoGP
Nomor motor
20
Juara dunia
0
Instagram
@fabioquartararo20
Biodata
Nama lengkap
Franco Morbidelli
Tempat & tanggal lahir
Italia, 4 Desember 1994
Umur
26 tahun (2021)
Kebangsaan
Italia
Tinggi badan
176 cm
Berat badan
64 kg
Tahun aktif
2013 - sekarang
Tim
Monster Energy Yamaha MotoGP
Nomor motor
21
Juara dunia
1x (Moto2)
Instagram
@frankymorbido
Biodata
Nama lengkap
Aleix Espargaro Villa
Nama lain
Aleix Espargaro
Tempat & tanggal lahir
Spanyol, 30 Juli 1989
Umur
32 tahun (2021)
Kebangsaan
Spanyol
Tinggi badan
180 cm
Berat badan
66 kg
Tahun aktif
2004 - sekarang
Tim
Aprilia Racing
Nomor motor
41
Juara dunia
0
Pasangan
Laura Montero (menikah 2014)
Instagram
@aleixespargaro
Biodata
Nama lengkap
Maverick Vinales Ruiz
Nama lain
Maverick Vinales
Tempat & tanggal lahir
Spanyol, 12 Januari 1995
Umur
26 tahun (2021)
Kebangsaan
Spanyol
Tinggi badan
171 cm
Berat badan
64 kg
Tahun aktif
2011 - sekarang
Tim
Aprilia Racing
Nomor motor
12
Juara dunia
1x (Moto3)
Pasangan
Raquel Subira (menikah 2020)
Instagram
@maverick12official
Biodata
Nama lengkap
Johann Zarco
Tempat & tanggal lahir
Prancis, 16 Juli 1990
Umur
31 tahun (2021)
Kebangsaan
Prancis
Tinggi badan
171 cm
Berat badan
67 kg
Tahun aktif
2009 - sekarang
Tim
Pramac Racing
Nomor motor
5
Juara dunia
2x (Moto2)
Instagram
@johannzarco
Biodata
Nama lengkap
Jorge Martin Almoguera
Nama lain
Jorge Martin
Tempat & tanggal lahir
Madrid, Spanyol, 29 Januari 1998
Umur
23 tahun (2021)
Kebangsaan
Spanyol
Tinggi badan
168 cm
Berat badan
62 kg
Tahun aktif
2015 - sekarang
Tim
Pramac Racing
Nomor motor
89
Juara dunia
1x (Moto3)
Instagram
@88jorgemartin
Enea Bastianini
Biodata
Nama lengkap
Enea Bastianini
Tempat & tanggal lahir
Rimini, Italia, 30 Desember 1997
Umur
23 tahun (2021)
Kebangsaan
Italia
Tinggi badan
168 cm
Berat badan
64 kg
Tahun aktif
2014 - sekarang
Tim
Gresini Racing MotoGP
Nomor motor
23
Juara dunia
1x (Moto2)
Instagram
@eneabastianini
Takaaki Nakagami
Biodata
Nama lengkap
Takaaki Nakagami
Tempat & tanggal lahir
Chiba, Jepang, 9 Februari 1992
Umur
29 tahun (2021)
Kebangsaan
Jepang
Tinggi badan
175 cm
Berat badan
70 kg
Tahun aktif
2007 - sekarang
Tim
LCR Honda Idemitsu
Nomor motor
30
Juara dunia
0
Instagram
@takanakagami
Alex Marquez
Biodata
Nama lengkap
Alex Marquez Alenta
Nama lain
Alex Marquez
Tempat & tanggal lahir
Cervera, Spanyol, 23 April 1996
Umur
25 tahun (2021)
Kebangsaan
Spanyol
Tinggi badan
179 cm
Berat badan
65 kg
Tahun aktif
2012 - sekarang
Tim
LCR Honda Castrol
Nomor motor
73
Juara dunia
2x (1x Moto2, 1x Moto3)
Instagram
@alexmarquez73
Andrea Dovizioso
Biodata
Nama lengkap
Andrea Dovizioso
Tempat & tanggal lahir
Forlimpopoli, Italia, 23 Maret 1986
Umur
35 tahun (2021)
Kebangsaan
Italia
Tinggi badan
165 cm
Berat badan
68 kg
Tahun aktif
2001 - sekarang
Tim
WithU Yamaha RNF MotoGP Team
Nomor motor
04
Juara dunia
1x (125cc)
Instagram
@andreadovizioso
Luca Marini
Biodata
Nama lengkap
Luca Marini
Tempat & tanggal lahir
Urbino, Italia, 10 Agustus 1997
Umur
24 tahun (2021)
Kebangsaan
Italia
Tinggi badan
184 cm
Berat badan
69 kg
Tahun aktif
2013 - sekarang
Tim
VR46 Racing Team
Nomor motor
10
Juara dunia
0
Instagram
@luca_marini_97
Demikianlah daftar lengkap nama pembalap MotoGP 2022 yang siap mengguncang sirkuit.
Baca juga : Kode Biss Key MotoGP Trans7 Tanpa Diacak!
Posting Komentar
0 Komentar