Arenagadis.com - SCTV kembali mempersembahkan karya terbaiknya melalui program sinetron.
Kali ini ada sinetron yang tayang sejak 24 Mei 2021 dengan judul Badai Pasti Berlalu. Dimana sinetron ini banyak dibintangi oleh aktor dan aktris populer.
Tentu saja banyak diantara pemirsa yang sangat menggemari para pemerannya. Sehingga merasa terpanggil untuk mengetahui lebih lanjut profil dan biodatanya.
Berikut merupakan profil dan biodata lengkap pemeran sinetron Badai Pasti Berlalu yang tayang di SCTV.
Stefan William
Stefan William mulai dikenal luas pemirsa kala membintangi sinetron remaja anak sekolahan berjudul Arti Sahabat (2010). Dan semakin menjadi perbincangan hangat dimana-mana berkat perannya di sinetron Anak Jalanan (2015).
Kini di tahun 2021 dia kembali muncul di layar kaca memerankan karakter Leo untuk sinetron Badai Pasti Berlalu yang tayang di SCTV.
Nama lengkap : Stefan William Umboh
Nama lain : Stefan William
Lahir : California, Amerika Serikat, 11 Agustus 1993 (27 tahun)
Kebangsaan : Indonesia
Agama : Kristen
Pekerjaan : aktor dan penyanyi
Tahun aktif : 2008 - sekarang
Pasangan : Celine Evangelista
Perhargaan : SCTV Awards 2011, Indonesian Kids Choice Awards 2016, Dahsyatnya Awards 2016, SCTV Awards 2018, SCTV Awards 2019
Michelle Ziudith
Michelle Ziudith berkesempatan bisa menjadi aktris lantaran pernah mengikuti ajang Miss Celebrity (2009).
Kemudian namanya semakin naik daun kala bermain dalam sinetron remaja anak sekolah Arti Sahabat (2011).
Bukan hanya di sinetron gadis berdarah Batak, Jepang dan Belanda ini sukses mencuri perhatian kala bermain dalam film layar lebar. Salah satunya yang paling sukses adalah film berjudul Love Story (2016).
Kini di tahun 2021 dia kembali muncul di layar kaca memerankan karakter Sisca untuk sinetron Badai Pasti Berlalu yang tayang di SCTV.
Nama lengkap : Michelle Ziudith Waselly
Nama lain : Michelle Ziudith
Lahir : Medan, Sumatera Utara, 20 Januari 1995 (26 tahun)
Kebangsaan : Indonesia
Agama : Islam
Pekerjaan : aktris, model dan penyanyi
Tahun aktif : 2009 - sekarang
Penghargaan : Festival Film Bandung 2019
Immanuel Caesar Hito
Nama Immanuel Caesar Hito semakin melejit kala membintangi sinetron berjudul Anak Jalanan (2015). Hingga pada akhirnya dia pernah didapuk sebagai pemeran utama di sinetron Cinta Karena Cinta (2019).
Kini di tahun 2021 dia kembali muncul di layar kaca memerankan karakter Helmi untuk sinetron Badai Pasti Berlalu yang tayang di SCTV.
Nama lengkap : Immanuel Caesar Hito
Nama lain : Caesar Hito
Lahir : Jakarta, Indonesia, 27 Mei 1993 (27 tahun)
Kebangsaan : Indonesia
Agama : Kristen
Pekerjaan : model, aktor dan pengusaha
Tahun aktif : 2004 -sekarang
Pasangan : Felicya Angelista
Penghargaan : Silet Award 2016, SCTV Award 2017
Vira Yuniar
Vira Yuniar merupakan aktris senior yang masih eksis hingga sekarang. Dia pertama kali mengawali karir sebagai model dalam ajang covergirl majalah Aneka Yes! 1995.
Kemudian dia merambah ke dunia akting pertama kalinya di sinetron berjudul Abad 21 (1996-1997).
Kini di tahun 2021 dia kembali muncul di layar kaca memerankan karakter Monic untuk sinetron Badai Pasti Berlalu yang tayang di SCTV.
Nama lengkap : Virliana Yuniar
Nama lain : Vira Yuniar
Lahir : Tanjung Pinang, Kepulauan Riau, 1 September 1981 (39 tahun)
Kebangsaan : Indonesia
Agama : Islam
Pekerjaan : model dan aktris
Tahun aktif : 1995 - sekarang
Pasangan : Teuku Ryan
Teuku Ryan
Nama Teuku Ryan semakin melejit dan dikenal kala menjadi pemeran utama dalam sinetron berjudul Si Yoyo (2003).
Bahkan sinetron tersebut sempat dibuatkan sekuelnya dengan judul Si Yoyo (Musim Yoyo & Popo) pada tahun 2005.
Kini di tahun 2021 dia kembali muncul di layar kaca memerankan karakter Dicky untuk sinetron Badai Pasti Berlalu yang tayang di SCTV.
Nama lengkap : Teuku Ryan Rezky Hamzah
Nama lain : Teuku Ryan
Lahir : Jakarta, Indonesia, 23 Oktober 1975 (45 tahun)
Kebangsaan : Indonesia
Agama : Islam
Pekerjaan : aktris, model dan penyanyi
Tahun aktif : 1994 - sekarang
Pasangan : Vira Yuniar
Ninok Wiryono
Ninok Wiryono merupakan aktris senior tanah air yang menjadi perbincangan hangat, salah satunya melalui sinetron berjudul Upik Abu dan Laura (2008).
Kini di tahun 2021 dia kembali muncul di layar kaca memerankan karakter Arnaz untuk sinetron Badai Pasti Berlalu yang tayang di SCTV.
Nama lengkap : Endang Widoretno
Nama lain : Ninok Wiryono, Hira Ninok Wiryono
Lahir : Semarang, Jawa Tengah, 4 November 1967 (53 tahun)
Kebangsaan : Indonesia
Pekerjaan : aktris dan model
Tahun aktif : 1992 - sekarang
Pasangan : Indrayanto Kurniawan
Gerald Yo
Gerald Yo mulai dikenal oleh pemirsa kala membintangi sinetron berjudul Anak Langit (2015).
Kini di tahun 2021 dia kembali muncul di layar kaca memerankan karakter Jhonny untuk sinetron Badai Pasti Berlalu yang tayang di SCTV.
Nama lengkap : Gerald Yohanes Putra
Nama lain : Gerald Yo
Lahir : Jakarta, Indonesia, 14 Mei 1994 (27 tahun)
Kebangsaan : Indonesia
Agama : Kristren
Pekerjaan : model dan aktor
Tahun aktif : 2006 - sekarang
Pasangan : Mezty Mez
Agatha Valerie
Nama Agatha Valerie mulai dikenal secara luas kala membintangi sinetron berjudul Ganteng Ganteng Serigala (2015).
Kini di tahun 2021 dia kembali muncul di layar kaca memerankan karakter Retta untuk sinetron Badai Pasti Berlalu yang tayang di SCTV.
Nama lengkap : Agatha Valerie
Nama lain : Agatha Valerie
Lahir : Manado, Sulawesi Utara, 12 Maret 1999 (22 tahun)
Kebangsaan : Indonesia
Profesi : model, presenter dan aktris
Tahun aktif : 2013 - sekarang
Dinda Mahira
Dinda Mahira mulai menjajal dunia hiburan pertama kali melalui sinetron berjudul Mahluk Manis Dalam Bis (2018).
Kini di tahun 2021 dia kembali muncul di layar kaca memerankan karakter Valen untuk sinetron Badai Pasti Berlalu yang tayang di SCTV.
Nama lengkap : Dinda Septriani
Nama lain : Dinda Mahira
Lahir : Palembang, Sumatera Selatan, 17 September 2004 (16 tahun)
Kebangsaan : Indonesia
Profesi : aktris dan model
Tahun aktif : 2018 - sekarang
Elly Sugigi
Elly Sugigi merupakan pelawak yang semakin melejit namanya kala membintangi sinetron berjudul Anugerah Cinta (2016).
Kini di tahun 2021 dia kembali muncul di layar kaca memerankan karakter Nenes untuk sinetron Badai Pasti Berlalu yang tayang di SCTV.
Nama lengkap : Elly Suhari
Nama lain : Elly Sugigi
Lahir : Jakarta, Indonesia, 16 Oktober 1971 (49 tahun)
Kebangsaan : Indonesia
Agama : Islam
Profesi : pelawak dan aktris
Tahun aktif : 2006 - sekarang
Nunu Datau
Nunu Datau merupakan aktris senior Indonesia yang sudah tidak bisa diragukan lagi standar aktingnya.
Dia pertama kali debut di dunia hiburan kala tampil dalam film berjudul Sejoli Cinta Bintang Remaja (1980).
Kini di tahun 2021 dia kembali muncul di layar kaca memerankan karakter Rossa untuk sinetron Badai Pasti Berlalu yang tayang di SCTV.
Nama lengkap : Nuryanda Datau
Nama lain : Nunu Datau
Lahir : Jakarta, Indonesia, 7 Juni 1971 (49 tahun)
Kebangsaan : Indonesia
Agama : Islam
Profesi : aktris, model dan penyanyi
Tahun aktif : 1980 - sekarang
Rachel Patricia
Nama Rachel Patricia semakin melejit berkat akting apiknya dalam film berjudul Rasuk (2020). Dia juga sempat mencuri perhatian dalam mini seri berjdul Princes Mermaid (2020).
Kini di tahun 2021 dia kembali muncul di layar kaca memerankan karakter Mauren untuk sinetron Badai Pasti Berlalu yang tayang di SCTV.
Nama lengkap : Rachel Patricia Diaspora
Nama lain : Rachel Patricia
Lahir : Jakarta, Indonesia, 22 Januari 2003 (18 tahun)
Kebangsaan : Indonesia
Agama : Islam
Profesi : aktris dan model
Tahun aktif : 2013 - sekarang
Donny Michael
Donny Michael debut melalui sinetron berjudul Tersanjung (1998). Kemudian dia juga mencuri perhatian lewat sinetron Anak Jalanan (2015).
Bukan itu saja dia pernah didapuk menjadi pemeran utama dalam sinetron berjudul Istri Kedua (2020)
Nama lengkap : Donny Michael Haub
Nama lain : Donny Michael
Lahir : Jakarta, Indonesia, 3 Oktober 1986 (34 tahun)
Agama : Islam
Kebangsaan : Indonesia
Profesi : aktor, penyanyi dan model
Tahun aktif : 1998 - sekarang
Pasangan : Aryani Fitriana
Demikianlah profil dan biodata lengkap pemeran sinetron Badai Pasti Berlalu yang tayang di SCTV.
Baca juga : 9 Potret Ganteng Bryan Mckenzie Pemeran Bayu di Sinetron Bawang Putih Berkulit Merah ANTV
Posting Komentar
0 Komentar